Kategori: Lokasi Pelatihan

Bimtek Mitigasi Risiko Permasalahan Hukum Dalam Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Serta Penggunaan Standar Harga Dalam Pengelolaan Metode Swakelola

Bimtek Mitigasi Risiko Permasalahan Hukum Dalam Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Serta Penggunaan Standar Harga Dalam Pengelolaan Metode Swakelola Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (PBJP) merupakan proses yang strategis dalam mendukung kelancaran tugas dan fungsi instansi pemerintah. Namun, dalam pelaksanaannya, PBJP seringkali dihadapkan pada berbagai permasalahan hukum, seperti korupsi, kolusi, dan nepotisme. Permasalahan hukum ini dapat berakibat pada inefisiensi […]

Bimtek Penyusunan RPD dan Renstra Tahun 2023 – 2026 Sesuai Inmendagri No. 70 Tahun 2021

Bimtek Penyusunan RPD dan Renstra Tahun 2023 – 2026 Sesuai Inmendagri No. 70 Tahun 2021 Instruksi Menteri Dalam Negeri (Inmendagri) Nomor 70 Tahun 2021 tentang Penyusunan Rencana Pembangunan Daerah (RPD) dan Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2023-2026 bagi Daerah dengan Masa Jabatan Kepala Daerah Berakhir pada Tahun 2022 atau 2023 memberikan pedoman bagi penyusunan dokumen perencanaan […]

Bimtek Perpres 53 Tahun 2023 Tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 33 Tahun 2020 Tentang Standar Harga Satuan Regional SHSR

Bimtek Perpres 53 Tahun 2023 Tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 33 Tahun 2020 Tentang Standar Harga Satuan Regional SHSR Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 53 Tahun 2023 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 33 Tahun 2020 tentang Standar Harga Satuan Regional (SHSR) telah diterbitkan pada tanggal 2 Maret 2023. Perpres ini merupakan perubahan atas Perpres […]

Bimtek Pengelolaan Dana Transfer Ke Daerah Dalam Perspektif UU No 1 Tahun 2022

Bimtek Pengelolaan Dana Transfer Ke Daerah Dalam Perspektif UU No 1 Tahun 2022 Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2022 tentang Hubungan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah (UU HKPD) merupakan regulasi baru yang mengatur tentang hubungan keuangan antara pemerintah pusat dan daerah. UU HKPD ini membawa perubahan signifikan dalam pengelolaan dana transfer ke daerah (DTK), […]

Bimtek Potensi Dan Sumber Kesejahteraan Sosial (PSKS) dan Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial (SIKS)

Bimtek Potensi Dan Sumber Kesejahteraan Sosial (PSKS) dan Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial (SIKS) Masalah sosial merupakan gejala-gejala sosial yang tidak diinginkan akibat ketidak berfungsian dari unsur-unsur masyarakat yang menyebabkan kekecewaan dan penderitaan. Masalah masyarakat dan problema sosial adalah dua macam persoalan dalam masalah sosial. Timbulnya masalah sosial adalah dari kekurangan dalam diri manusia kelompok sosial […]

Bimtek Peran OPD Kecamatan Kelurahan dan RT/RW Dalam Rangka Pencegahan Penyebaran COVID-19 Di Lingkungan Masyarakat

Bimtek Peran OPD Kecamatan Kelurahan dan RT/RW Dalam Rangka Pencegahan Penyebaran COVID-19 Di Lingkungan Masyarakat COVID-19 adalah penyakit menular yang disebabkan oleh Severe Acute Respiratory Syndrome Coronavirus 2 merupakan coronavirus jenis baru yang belum pernah diidentifikasi sebelumnya pada manusia. Ada setidaknya dua jenis coronavirus yang diketahui menyebabkan penyakit yang dapat menimbulkan gejala berat seperti MERS […]

Bimtek Sosialisasi Perpres Nomor 12 Tahun 2021 Tentang Perubahan Atas Perpres No.16 Tahun 2018 Tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

Bimtek Sosialisasi Perpres Nomor 12 Tahun 2021 Tentang Perubahan Atas Perpres No.16 Tahun 2018 Tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Untuk melaksanakan ketentuan dalam Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja guna memprioritaskan penggunaan produk/jasa Usaha Mikro dan Usaha Kecil serta Koperasi dan pengaturan pengadaan jasa konstruksi yang pembiayaannya bersumber dari APBN/APBD. Telah disahkan Regulasi terbaru […]

Diklat Penyusunan dan Perancang Perundang – Undangan

Diklat Penyusunan dan Perancang Perundang – Undangan Perancangan peraturan perundang-undangan/Legal drafting dapat diartikan sebagai proses penyusunan kegiatan pembuatan peraturan yang dimulai dari perencanaan, persiapan,teknik penyusunan, perumusan, pembahasan, pengesahan, pengundangan dan penyebarluasan. Peraturan perundang-undangan terdiri dari berbagai jenis yang sekaligus membentuk hirarki peraturan perundang-undangan. Seluruh jenis peraturan perundang-undangan tersebut dirancang atau dirumuskan oleh kekuasaan legislatif bersama-sama […]

Bimtek Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Daerah Berdasarkan Permendagri No. 77 Tahun 2020

Bimtek Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Daerah Berdasarkan Permendagri No. 77 Tahun 2020 Keuangan Daerah adalah semua hak dan kewajiban Daerah dalam rangka penyelenggaraan Pemerintahan Daerah yang dapat dinilai dengan uang serta segala bentuk kekayaan yang dapat di jadikan milik Daerah berhubung dengan hak dan kewajiban Daerah tersebut. Pengelolaan Keuangan Daerah adalah keseluruhan kegiatan yang meliputi […]

Bimtek Implementasi Sistem Informasi Pemerintah Daerah (SIPD)

Bimtek Implementasi Sistem Informasi Pemerintah Daerah (SIPD)               Pemerintah pusat melalui Menteri Dalam Negeri memerintahkan percepatan implementasi Sistem Informasi Pemerintahan Daerah (SIPD) sebagaimana telah diatur dalam Permendagri 70/2019 dan Surat Edaran Menteri Dalam Negeri Nomor: 130/736/SJ, tanggal 27 Januari 2020 tentang Percepatan Implementasi Sistem Informasi Pemerintahan Daerah. Dan Terbitnya […]